Universitas Syiah Kuala (USK) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) berhasil menduduki peringkat dua secara nasional, penerima hibah program Riset Keilmuan 2021 dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset Dan Teknologi (Kemdikbudristek). (Banda Aceh, 28 Oktober 2021).Kepala LPPM USK Prof. Dr. Taufik Fuadi Abidin, S.Si., M.Tech mengatakan, informasi ini diperoleh berdasarkan Surat Keputusan penerima hibah
Guna mendukung kurikulum Merdeka Belajar – Kampus Merdeka (MBKM), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Syiah Kuala (FISIP-USK) sepakat untuk berkolaborasi dengan Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Budi Luhur (FIKOM-UBL). Kesepakatan tersebut ditandai dengan penandatanganan perjanjian kerja sama (PKS) secara virtual, Senin (25/10/2021). Dekan FISIP-USK, Dr. Mahdi Syahbandir, S.H.,M.Hum memaparkan, hal yang paling penting dalam
Lembaga Pemeriksa Halal Universitas Syiah Kuala (LPH-USK) telah mengajukan permohonan verifikasi ke Badan Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal (BPJPH) sejak Januari 2021. Pemeriksaan akan dilakukan oleh BPJPH pada 27-29 Oktober 2021. Dari ratusan pengaju, LPH USK terpilih menjadi satu dari sembilan calon LPH lainnya yang akan diverifikasi oleh BPJPH pada siklus pertama ini. Kepala LPH USK,
Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (UNTIRTA) melakukan kunjungan kerja ke Universitas Syiah Kuala (USK) untuk mempelajari pengembangan teknologi informasi pada penerimaan mahasiswa baru, serta implementasi program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Rombongan kampus ini dipimpin oleh Wakil Rektor I UNTIRTA Dr. H. Agus Sjafari. M.Si dan disambut Wakil Rektor I USK Prof. Dr. Marwan di Balai
Universitas Syiah Kuala dan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Aceh menjalin kerja sama dengan perguruan tinggi asal Amerika Serikat yaitu The University of Rhode Island (URI). Kesepakatan ini ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) oleh Wakil Rektor I USK Prof. Dr. Marwan dan Kepala BPSDM Aceh Dr. Syaridin, S.Pd, M. Pd, serta turut disaksikan perwakilan URI
Wakil Rektor III Universitas Syiah Kuala Dr. Hajjul Kamil, S.Kp, M.Kep mengajak para mahasiswa untuk kembali meneladani jejak kehidupan Rasululullah. Hal tersebut disampaikan Hajjul Kamil saat peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H pada Selasa malam di Masjid Jami Kopelma Darussalam. (Banda Aceh, 18 Oktober 2021). Hajjul menilai, Nabi Muhammad SAW adalah sosok yang ideal