Sebanyak 92 pegawai Universitas Syiah Kuala mendapatkan penghargaan Satya Lencana Karya Satya tahun 2023 dari Pemerintah Republik Indonesia atas pengabdian mereka selama ini. Penghargaan ini kemudian diserahkan oleh Rektor USK, Prof. Dr. Ir. Marwan kepada pegawai yang merupakan dosen dan tenaga kependidikan tersebut di Gedung AAC Dayan Dawood, Banda Aceh, Rabu, 18 Oktober 2023. Adapun
Mahasiswa Universitas Syiah Kuala yaitu Hana Abelia Putri dari Program Studi Pendidikan Kimia angkatan 2020 berhasil lolos menjadi grandfinalis Bintang Wirausaha Indonesia (Aceh Muslimpreneur & Talenta wirausaha muda) 2023 dan berhasil membawa juara harapan III pada kategori sustainable. Seusai menerima penghargaan tersebut, Hana menyampaikan rasa syukur karena telah berhasil meraih prestasi ini. “Alhamdulillah atas izin
Tiga dosen Universitas Syiah Kuala berhasil menorehkan prestasi membanggakan setelah nama mereka berhasil dalam jajaran 100 Ilmuwan yang berpengaruh di Indonesia versi Universitas Stanford. (Banda Aceh, 17 Oktober 2023). Pemeringkatan ini juga berdasarkan indikator penilaian yang dilakukan oleh Elsevier, yang merupakan salah satu lembaga penerbit jurnal ilmiah dunia. Ada beberapa indikator penilaian tersebut, di antaranya
Rektor Universitas Syiah Kuala (USK), Prof. Dr. Ir. Marwan resmi meluncurkan program Dana Lestari. Peluncuran ini berlangsung di Gedung AAC Dayan Dawood, Selasa, 17 Oktober 2023. Rektor menyampaikan, USK telah mempunyai dua media untuk Dana Lestari. Pertama, melalui rekening induk Dana Lestari. Kedua, kolaborasi USK-PT Majoris Asset Manajemen dengan Reksadana Majoris Syariah Dana Lestari. Berkat
Berdasarkan Surat Keputusan LAMEMBA 762/DE/A.5/AR.10/IX/2023, Program Studi Ekonomi Pembangunan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala berhasil meraih akreditasi Unggul. Akreditasi ini berlaku lima tahun sejak 27 September 2023, sampai dengan 27 September 2028. Capaian ini merupakan klister tertinggi dalam standar akreditasi perguruan tinggi. Koordinator Prodi Ekonomi Pembangunan (EKP), Dr. Chenny Seftarita, S.E., M.Si menyatakan,
Universitas Syiah Kuala (USK) memacu langkah menjadi kampus berkelas dunia atau World Class University (WCU). Salah satu langkah yang diambil dengan menggelar workshop serta sosialisasi WCU USK di Balai Senat kampus setempat, Senin, 16 Oktober 2023. Wakil Rektor Bidang Akademik USK, Prof. Dr. Ir. Agussabti, M.Si mengatakan, kegiatan tersebut sangat penting untuk berbagi pengalaman, menerima