Universitas Syiah Kuala

Sebanyak 69 mahasiswa Program Studi Pendidikan Geografi FKIP Universitas Syiah Kuala (USK) melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) fisik di Pulau We. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Asisten 3 Pj Walikota Sabang, Drs. Kamaruddin di Balai Walikota Sabang, Jumat, 3 Mei 2024. “Pelaksanaan kegiatan KKL telah memberikan banyak kontribusi positif terhadap perkembangan Kota Sabang dan

Universitas Syiah Kuala mengirimkan dua pegawainya dari Bagian Humas dan Proktokol untuk mengikuti pelatihan protokolan yang dilaksanakan oleh Ditjen Diktirtistek dari tanggal 6 – 8 Mei 2024 di Ruang Graha Ditjen Diktiristek Lantai 2 Gedung D Kemendikbudristek. Adapun kedua pegawai USK tersebut adalah Kepala Bagian Humas dan Protokol Mulyana, SE dan Zulfikar, S.Pd.Iyang merupakan staf Protokol

Komite Akreditasi Nasional (KAN) melakukan asesmen lapangan di UPT Laboratorium Terpadu Universitas Syiah Kuala (USK) pada tanggal 6-7 Mei 2024. Asesmen ini dilakukan dalam rangka re-akreditasi dan perluasan ruang lingkup pengujian laboratorium sesuai dengan standar ISO/IEC 17025:2017. Tim asesor KAN terdiri dari Tatang Arhata (Asesor Kepala), Djoko W. Karmiadji (Asesor Anggota), dan Ahmad Hidayat (Asesor

Universitas Syiah Kuala (USK) melalui inisiasi Kantor Urusan Internasional (OIA), sepakati kerjasama antara Universitas Syiah Kuala, University of Nottingham in Malaysia (UNM), dan Green Growth Asia Foundation (GGAF). Kerjasama ini ditandai dengan penandatangan dokumen kerjasama Letter of Intent, di UNM Malaysia, Jumat, 25 April 2024. Kerjasama tersebut mencakup tentang Education for Sustainable Development, Resilient &

Universitas Syiah Kuala (USK) memastikan tidak ada kenaikan Uang Kuliah Tunggal  (UKT) untuk tahun 2024. Hal ini tidak terlepas dari pertimbangan kondisi perekonomian masyarakat Aceh khususnya. “Secara umum UKT USK masih seperti tahun sebelumnya. Karena itu, mahasiswa baru tidak perlu risau. Bahkan USK berupaya meningkatkan efisiensi sehingga lebih optimal dana yang bersumber dari masyarakat dalam

Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) di Universitas Syiah Kuala (USK) diwarnai momen hangat. Satu dari 10.160 peserta merupakan seorang difabel. Sebagai kampus inklusif, USK memberikan pelayanan maksimal kepada peserta tersebut. Bahkan Wakil Rektor Bidang Akademik USK, Prof. Dr. Ir. Agussabti, M.Si., IPU langsung turun tangan memastikan pelayanan terbaik. “Peserta

https://bkpsdm.tubankab.go.id/ https://siakad.uinbanten.ac.id/ https://centrodeservicio.ecci.edu.co/ecci/ https://linktr.ee/pisangbetslot https://daftartotosuper.com/ https://ingattotokl.com/ https://toto-kl.rpg.co.id/ https://mez.ink/totosuper.idn pisangbet https://baidich.com/rewards/ https://fib.unair.ac.id/fib/