Universitas Syiah Kuala menjadi tuan rumah Indonesia Dispute Board Forum 2023 yang diselenggarakan Dewan Sengketa Indonesia (DSI) mulai tanggal 3 – 5 Maret 2023 di Gedung AAC Dayan Dawood. (Banda Aceh, 3 Maret 2023). Ketua Panitia Zubir, S.H, M.H mengatakan, Indonesia Dispute Board ini merupakan yang kedua kalinya digelar. Sebelum, kegiatan yang sama pernah dilaksanakan
Universitas Syiah Kuala (USK) kembali menorehkan prestasi tingkat nasional. Mengirimkan delegasi dengan nama Las Estrellas yang merupakan gabungan mahasiswa Fakultas Hukum (FH), USK sukses menyabet Juara II pada Kompetisi Peradilan Semu Piala Mahkamah Agung (MA) XXV. “Ini sebuah prestasi membanggakan. Selamat kepada Las Estrellas, FH USK. Raihan juara ini cukup bermakna, karena terakhir kali dimenangkan
Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemenlu RI) melaksanakan Ambassadors Inspirational Talk di Universitas Syiah Kuala (USK), dengan tema Kontribusi Bagi Negeri Melalui Diplomasi, yang berlangsung di Gedung AAC Dayan Dawood, Kamis, 2 Maret 2023. Rangkaian kegiatan tersebut juga diikuti dengan Sosialisasi Keketuaan Indonesia di ASEAN tahun 2023. Wakil Rektor I USK, Prof. Dr. Ir. Agussabti,
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) mensosialisasikan Kitab Undang–Undang Hukum Pidana (KUHP) serta perubahan rancangan UUD Paten dan Desain Industri dalam kegiatan “Kumham Goes To Campus” di Universitas Syiah Kuala (USK), Banda Aceh, Selasa 28 Februari 2023. Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham), Prof Edward Omar Sharif Hiariej mengatakan, USK dan Aceh
Magister Ilmu Kebencanaan (MIK) Universitas Syiah Kuala (USK) bersama dengan Tsunami and Disaster Mitigation Research Center (TDMRC), melakukan kolaborasi penelitian dengan Center for Southeast Asian Studies (CSEAS) Kyoto University, Jepang. Penelitian ini terkait ketahanan keluarga di Aceh dalam menghadapi tiga krisis, yaitu saat masa konflik GAM-RI, Tsunami 2004, dan Pandemi Covid-19. Pada workshop yang diadakan
Rektor Universitas Syiah Kuala Prof. Dr. Ir. Marwan meresmikan Unit Layanan Terpadu (ULT) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA), yang merupakan ULT pertama untuk tingkat fakultas di kampus tersebut. (Banda Aceh, 24 Februari 2023). Dekan FMIPA USK Prof. Dr. Teuku Iqbalsyah, S.Si., M.Sc mengatakan, FMIPA USK telah ditunjuk sebagai unit kerja yang menjalankan program