Tim Petanque Universitas Syiah Kuala berhasil meraih emas pada ajang The Indonesia-Malaysia-Thailand Growth Triangle (IMT-GT) Varsity Carnival 2023. Medali tersebut diserahkan langsung oleh Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni USK Prof. Dr. Mustanir, M.Sc di Lapangan Petanque USK. USK berhak mendapatkan medali emas setelah berhasil mengalahkan Tim Petanque Unimed Medan dengan score 3 – 0. Kemenangan ini diawali dengan
Sejumlah perwakilan dari berbagai Perguruan Tinggi (PT) di Aceh hadir ke Universitas Syiah Kuala (USK), dalam rangka pembentukan Computer Security Incident Response Team (CSIRT). Kegiatan ini berlangsung selama dua hari, 13-14 Juli 2023 di Balai Senat USK. Pelatihan tersebut langsung di bawah kontrol Pusat Data dan Teknologi Informasi (Pusdatin) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.
Wakil Indonesia, Universitas Syiah Kuala (USK) mendominasi IMT-GT di sektor Fun Run. Lima atletnya, sukses memborong lima medali pada kompetisi yang titik start-nya dimulai di Lapangan Tugu Darussalam, kampus setempat, Rabu 12 Juli 2023. Untuk kategori putra, emas diraih oleh Rizki Arindi, disusul perak atas nama Syukriadi. Sedangkan kategori putri, Riswani, Humaira dan Siti Syawaliyah
Universitas Syiah Kuala sukses tampil sebagai tuan rumah dalam penyelenggaran The Indonesia-Malaysia-Thailand Growth Triangle (IMT-GT) Varsity Carnival. Hal tersebut disampaikan oleh Vice President of Varsity Council Assoc. Prof. Dr. Vouvath Samsak saat closing ceremony kegiatan ini pada Selasa malam di Gedung AAC Dayan Dawood. (Banda Aceh, 11 Juli 2023). “Kami sangat senang untuk mengumumkan bahwa
Tim Universitas Syiah Kuala berhasil menang secara dramatis saat menghadapi Thaksin University (TSU) pada liga final Mini Soccer The Indonesia-Malaysia-Thailand Growth Triangle (IMT-GT) Varsity Carnival yang ke 22 di Stadion Mini USK. (Banda Aceh, 11 Juli 2023). Tim USK yang dilatih Dr. Zulfikar, M.Kes, sempat tertinggal lebih dahulu 2-0 dari Thaksin University berkat gol dari dua pemain asal Negeri
Delegasi FKIP Universitas Syiah Kuala berhasil meraih juara dalam lomba Forum Komunikasi (Forkom) Pimpinan FKIP Negeri se-Indonesia yang diselenggarakan di Universitas Khairun, Ternate, 6-9 Juli 2023. Tuan rumah penyelengggara pertemuan puncak Forkom Pimpinan FKIP se-Nasional ini adalah Universitas Khairun Ternate. Kompetisi ini membuka tujuh cabang lomba untuk tahun 2023 ini. Ketujuh cabang lomba itu adalah